Lensa Garuda – Musi Rawas.
Peduli dengan desa binaan pelda Taufik sambangi warga desa yuda karya kecamatan Sukakarya kabupaten Musi Rawas. Sabtu (11/03/2023).
Dimana saat ini sedang memasuki musim penghujan,pelda Taufik berikan himbauan kepada warga desa Yuda karya tentang bahaya banjir dan tanah longsor,agar warga yg rumah nya dekat dengan sungai dan ketinggian agar selalu waspada dengan cuaca saat ini.
Pelda Taufik selalu melaksanan patroli di desa binaan guna untuk antisipasi banjir dan tanah longsor di karena kan di wilayah desa binaan terutama desa yuda karya yang tempat nya di kelilingi sungai dan banyak tebing.
Salah satu warga mengucap kan terima kasih banyak kepada Babinsa yg selalu aktif di desa Yuda karya di mana Babinsa selalu Aktif memberikan Informasi ke pada warga baik Kamtibmas mau pun sosbud. Ungkap Tugiman warga desa Yuda karya (Pendim 0406/Lubuklinggau).