Serda Ismail sosialisasi bahaya nya karhutlah di desa binaan bersama masyarakat

Berita277 Dilihat

Lensa Garuda – Musi Rawas.
Serda Ismail selalu aktif komsos di desa Mekarsari kecamatan Rawas Ilir kabupaten Muratara, Jum’at (06/01/2023).

Anjang sana adalah metode yang tepat untuk dekat kan diri dengan masyarakat desa binaan.itulah yang di lakukan oleh Serda Ismail dalam mendekatkan diri dengan masyarakat desa Mekarsari, serda Ismail selalu aktif menyampaikan tentang karhutlah kepada masyarakat desa Mekarsari

Serda Ismail selalu aktif menyampaikan kepada masyarakat agar tidak membuka lahan dengan cara di bakar.karana membuka lahan dengan di bakar adalah suatu pelanggaran hukum,yang pasti nya akan ber urusan dengan hukum nantinya.

Babinsa juga menyampaikan kepada masyarakat apa bila melihat titik api agar melapor kan pada petugas yang terkait dan pada babinsa tentu nya.ucap Serda Ismail (pendim 0406/Lubuklinggau).

Tinggalkan Balasan